Rabu, 17 Oktober 2012

SEPARATE

Diposting oleh Unknown di 05.41
kata apa lagi yang harus diutarakan? ketika kenyataan sudah menjawab semua secara jelas. Semua pertanyaan dan pernyataan yang ingin diucapkan untuk meminta sebuah pernyataan yang dapat mewakilkan sebuah pertanyaan besarTuhan tidak lagi memberikan kesempatan waktu bernilai seperti yang lalu. ketika dia pergi, membawa semua yang aku ingin dia jelaskan. pergi bukan meninggalkan ragaku. tapi pergi dari sikapnya yang berangsur membeda. aku tak ingin bertanya, tak ingin merasa tau. tapi adakah gejolak dalam  dirinya, akan sebuah janji yang telah dia utarakan sebelumnya? Tuhan, ketika takdir-Mu sudah berbicara, pastilah ada kelanjutan dari takdir-Mu untuk lebih memperjelas ini. semua orang memperjelas dengan menganggapnya sosok yang harus dijauhi dan tak patut diperdulikan. apa aku harus jadi bayang-bayangnya untuk menjaganya saat terburuk dalam hidupnya terjadi? aku tak ingin membenci, aku bukan yang seperti itu. tapi Tuhan, lagi-lagi pertanyaanku 'kenapa'??

0 komentar:

Posting Komentar

 

prameswari's Copyright © 2012 Design by Antonia Sundrani Vinte e poucos